Selasa, 31 Oktober 2017

LAB.1.26 #SDN konfigurasi dengan file menggunakan python

Assalamu'alaikum, semoga hari anda berkah dan bahagia :). kita masih belajar mengenai program ability dengan python, kali ini kita akan bahas mengenai konfigurasi menggunakan file (sebenarnya di lab sebelumnya sudah ada praktiknya) tetapi agar lebih jelas dan paham saya bahas secara tersendiri.oke langsung saja kita olah TKP.

bahan nge-LAB :
- python2.7
- telnet
- IOS (internetwork Operating System) = Router dengan modul ESW
- computer controller

sebelumnya buat terlebih dahulu file yang akan dibuka, misal kita buat file daftar_perangkat.txt

nano daftar_perangkat


sekarang buat script python untuk membaca file daftar_perangkat . berikut scriptnya:

f = open ('daftar_perangkat')
for line in f:
    print (line)
f.close()

save script diatas dengan nama lab26.py , kemudian jalankan python2 lab26.py


kemudian implementasikan dalam konfigurasi, bisa buka postingan sebelumnya




Share:

Senin, 30 Oktober 2017

LAB.1.25 #SDN konfiurasi multiple device cisco dengan netmiko [2]

Assalamu'alaikum,pada kesempatan kali ini saya akan bahas mengenai konfigurasi cisco dengan netmiko sebagai remote aksesnya. dan masih seperti sebelumnya kita memakai pemograman python untuk membuat programnya.

bahan nge-LAB sebagai berikut :
- python2.7
- netmiko
- komputer controller
- IOS cisco(jika belum punya bisa download disini)

berikut worksheet yang akan kita kerjakan :



kita akan membuat vlan 1-10 di device switch 1,2,3 . sebelum kita buat pastikan komputer controller terhubung dengan device yang akan di remote/diconfig.
buat konfigurasi di switch 1,2,3 dan dikomputer controller :

setting ip di komputer controller :10.10.10.1 255.255.255.0

1. switch satu

conf t
username huda password miftah
enable password miftah
user huda privilege 15 password 0 miftah
enable secret 123
int fa0/0
ip add 10.10.10.2 255.255.255.0
no sh

#konfigurasi ssh
crypto key generate rsa #(masukkan 1024)
sh ip ssh version 2
do write

2. switch dua

conf t
username huda password miftah
enable password miftah
user huda privilege 15 password 0 miftah
enable secret 789
int fa0/0
ip add 10.10.10.3 255.255.255.0
no sh

#konfigurasi ssh
crypto key generate rsa #(masukkan 1024)
sh ip ssh version 2
do write

3. switch tiga

conf t
username huda password miftah
enable password miftah
user huda privilege 15 password 0 miftah
enable secret 456
int fa0/0
ip add 10.10.10.4 255.255.255.0
no sh

#konfigurasi ssh
crypto key generate rsa #(masukkan 1024)
sh ip ssh version 2
do write

kemudian pastikan device switch 1,2,3 terhubung dengan controller, cek ping




kemudian buat script pythonnya di komputer controller, save dengan laab25.py :


from netmiko import ConnectHandler

switches = open ('daftar_perangkat', 'r')

for switch in switches:
switch = switch.split()
switch = {
'device_type': 'cisco_ios',
'ip' : switch[0],
'username' : switch[1],
'password' : switch[2],
'secret' : switch[3],
}

print "melakukan koneksi ke %s" %switch ['ip']
net = ConnectHandler(**switch)

net.enable()

for vlan in range (10):
config = ['vlan ' + str(vlan), 'name vlan_' + str(vlan)]
print net.send_config_set(config)

net.disconnect()

kemudian tambahkan daftar device yang akan di konfigurasi, simpan dengan nama daftar_perangkat.txt , berikut isinya :

10.10.10.2 huda miftah 123
10.10.10.3 huda miftah 789
10.10.10.4 huda miftah 456

format =(ip, username, password, enable secret)

kemudian jalankan script laab25.py ,  python2 laab25.py dan berikut hasilnya :






Share:

Minggu, 29 Oktober 2017

LAB.1.24 #SDN setting multiple device cisco dengan netmiko [1]

setelah bisa buat koneksi controller dengan devicenya kita akan memulai dengan konfiguras lebih lanjut dengan netmiko, siapkan dulu bahan ngeLAB:

- python2.7
- netmiko
- switch/router (IOS)
- controller

kali ini kita akan membuat vlan di dalam switch 1,2,3, silahkan setting dahulu aktifkan ssh di switch 1,2,3



kemudian buat scriptnya :

from netmiko import ConnectHandler

# Informasi device
switch1 = {
    'device_type': 'cisco_ios',
    'ip': '10.10.10.2',
    'username': 'huda',
    'password': 'miftah',
    'secret': '123'
}

switch2 = {
    'device_type': 'cisco_ios',
    'ip': '10.10.10.3',
    'username': 'huda',
    'password': 'miftah',
    'secret': '789'
}

switch3 = {
    'device_type': 'cisco_ios',
    'ip': '10.10.10.4',
    'username': 'huda',
    'password': 'miftah',
    'secret': '456'
}

switches = [switch1, switch2, switch3]

# perulangan di switch
for switch in switches:
    # login ssh
    print "Connecting to %s" %switch['ip']
    net = ConnectHandler(**switch)

    # masuk mode global
    net.enable()
    # membuat vlan di switch 1,2,3 
    for vlan in range(10,31,10):
        config = ['vlan ' + str(vlan), 'name Python' + str(vlan)]
        print net.send_config_set(config)

    net.disconnect()

save kemudian jalankan scriptnya :



Share:

LAB.1.23 #SDN konfigurasi cisco device dengan netmiko

kembali dengan miftahulhuda.net (jaringanetwork) kita akan bahas gimana cara konfig cisco dengan netmiko, netmiko adalah library multi-vendor SSH Python yang membuat koneksi ke perangkat jaringan melalui SSH dengan mudah bahan ngeLAB:

-  python2.7
-  netmiko
-  switch / router (IOS cisco)
-  controller

secara simple kita akan buat koneksi dengan switch/routernya, tetapi sebelumnya install netmikonya dulu. setelah terinstall buat script berikut:

from netmiko import ConnectHandler

cisco_881 = {
    'device_type': 'cisco_ios',
    'ip':   '10.10.10.2',
    'username': 'test',
    'password': 'password',
}

net_connect = ConnectHandler(**cisco_881)
output = net_connect.send_command('show ip int brief')
print output

simpan kemudian jalankan scriptnya, (itu hanya untuk membuat koneksi dan lihat konfigurasi saja ya :D)


Share:

Jumat, 27 Oktober 2017

LAB.1.22 #SDN Backup konfigurasi cisco dengan paramiko

setelah gak posting sehari karna mati lampu, kembali dengan pembahasan SDN kita akan melakukan backup konfigurasi device cisco dengan paramiko.


oke, siapkan dahulu bahan nge-LAB nya :
- python2.7
- Switch/ Router IOS cisco
- controller

sama seperti backup dengan telnet, cuma beda script untuk akses perangkatnya aja. berikut scriptnya:

import paramiko
import time

ip = "10.10.10.2"
username = "huda"
password = "miftah"

# deklarasi ssh
ssh = paramiko.SSHClient()

# menambahkan host key otomatis
ssh.set_missing_host_key_policy(paramiko.AutoAddPolicy())

# masuk 
ssh.connect(
    ip,username=username,
    password=password,
    look_for_keys=False
)

# konfigurasi
shell = ssh.invoke_shell()
shell.send("config terminal\n")
shell.send("do write\n")
shell.send("end\n")
time.sleep(1.5)
print shell.recv(1000)

# keluar
ssh.close

save, kemudian jalankan scriptnya


Share:

LAB.1.21 #SDN konfigurasi DHCP server cisco device dengan Paramiko

Assalamu'alaikum, sehat selalu luar biasa ! hari ini admin ingin bicara tentang DHCP (Dynamic Host Configuration Protocol). Metode dalam pengalamatan IP dibagi menjadi dua yaitu secara static atau manual dan yang kedua secara dynamic/DHCP atau otomatis, nah yang akan kita bahas adalah mengenai DHCP, bagaimana cara membuat service DHCP di device cisco (dengan script python tentunya) ?. simak tutorial berikut ini :D ! cek topologi dulu :


siapkan bahan nge-LAB :
- pyhton2.7
- paramiko
- controller
- Switch / Router IOS

nah langsung aja sudah saya siapkan scripnya, ceritanya kita akan memberi DHCP kepada Komputer 1.

import paramiko
import time

ip = "10.10.10.2"
username = "huda"
password = "miftah"

# deklarasi ssh
ssh = paramiko.SSHClient()

# menambahkan host key otomatis
ssh.set_missing_host_key_policy(paramiko.AutoAddPolicy())

# masuk 
ssh.connect(
    ip,username=username,
    password=password,
    look_for_keys=False
)

# konfigurasi
shell = ssh.invoke_shell()
shell.send("config terminal\n")
shell.send("int fa1/0\n")
shell.send("no switchport\n")
shell.send("ip add 20.20.20.1 255.255.255.0\n")
shell.send("ip dhcp pool gratis\n")
shell.send("network 20.20.20.0 255.255.255.0\n")
shell.send("default-router 20.20.20.1\n")
shell.send("dns-server 20.20.20.1\n")
shell.send("end\n")
time.sleep(1.5)
print shell.recv(1000)

# keluar
ssh.close 


kemudian jalankan scriptnya , hasilnya sebagai berikut :

Share:

Rabu, 25 Oktober 2017

LAB.1.20 #SDN konfigurasi VLAN di Multi Device Cisco Switch

sesuai yang saya bilang di postingan sebelumnya, saya akan bahas konfigurasi VLAN di multi device , oke langsung saja kita praktik .
bahan ngeLAB :
- python2.7
- telnet
- komputer controller
- Switch / Router dengan module ESW

berikut topologi sederhananya :


kita akan membuat vlan di switch 1,2,3 . masing" 10 vlan. oke langsung kita mulai buat scriptnya, buat vlanmulti.py

import getpass
import sys
import telnetlib

user = raw_input("Enter your telnet username: ")
password = getpass.getpass()

for n in range (2,5):
HOST = "10.10.10." + str(n)
tn = telnetlib.Telnet(HOST)

tn.read_until("Username")
tn.write(user + "\n")
if password:
         tn.read_until ("Password:")
        tn.write(password + "\n")

tn.write("conf terminal\n")

for n in range (2,10):
tn.write("vlan " + str(n) + "\n")
tn.write("name Vlan_no" + str(n) + "\n")

tn.write("end\n")
tn.write("exit\n")
print tn.read_all()



Share:

LAB.1.19 #SDN Konfigurasi VLAN di Device Cisco dengan SSH (Paramiko)

Alhamdulillah masih diberi kesempatan untuk posting, cukup simple kali ini kita akan coba buat VLAN di device cisco dengan menggunakan paramiko. yang nanti insya Allah akan saya kasih juga yang multiple device :D

Bahan NgeLAB diantaranya :
- Python2.7
- Paramiko
- Switch / Router dengan modul ESW
- Controller

buat topologi yang menghubungkan antara Switch dengan controller:


buat scriptnya vlanssh.py  berikut isi konfigurasinya :

import paramiko
import time

ip = "10.10.10.2"
username = "huda"
password = "miftah"

# deklarasi ssh
ssh = paramiko.SSHClient()

# menambahkan host key otomatis
ssh.set_missing_host_key_policy(paramiko.AutoAddPolicy())

# masuk 
ssh.connect(
    ip,username=username,
    password=password,
    look_for_keys=False
)

# konfigurasi
shell = ssh.invoke_shell()
shell.send("config terminal\n")

for n in range (2,11):
shell.send("vlan " + str(n) + "\n")
shell.send("name VLAN_" + str(n) + "\n")

shell.send("end\n")
shell.send("write\n")
time.sleep(1.5)
print shell.recv(1000)

# keluar
ssh.close

hasilnya adalah sebagai berikut (membuat vlan 2-9)







Share:

LAB.1.18 #SDN setting device cisco dengan SSH (Paramiko)

Assalamu'alaikum guys, selamat datang di jaringanetwork kali kita akan bahas SSH konfigurasi device cisco, lebih tepatnya menggunakan paramiko,untuk lebih jelasnya mengenai paramiko klik. kali ini akan berbeda dengan postingan sebelumnya yang menggunakan telnet.

bahan ngeLAB :
- paramiko
- Router/switch
- Controller

kita akan coba konfigurasi basic dulu, sekalian perkenalan dengan paramiko, sebelumnya install paramiko di komputer controllernya. sebelumnya setting dulu ssh di cisconya , cara setting ssh di cisco
buat scriptnya terlebih dahulu, simpan dengan nama oke.py

import paramiko
import time

ip = "10.10.10.2"
username = "huda"
password = "miftah"

# deklarasi ssh
ssh = paramiko.SSHClient()

# menambahkan host key otomatis
ssh.set_missing_host_key_policy(paramiko.AutoAddPolicy())

# masuk 
ssh.connect(
    ip,username=username,
    password=password,
    look_for_keys=False
)

# konfigurasi
shell = ssh.invoke_shell()
shell.send("config terminal\n")
shell.send("int fa1/0\n")
shell.send("ip add 20.20.20.1 255.255.255.0\n")
shell.send("end\n")
shell.send("write\n")
time.sleep(1.5)
print shell.recv(1000)

# keluar

ssh.close

kemudian jalankan script oke.py




Share:

Selasa, 24 Oktober 2017

LAB.1.17 #SDN menyimpan konfigurasi di multiple device cisco

ada lagi nih sahabat jaringanetwork mengenai secuil dari keuntungan SDN (Software Defined Network), kita bisa menyimpan konfigurasi banyak device tanpa ribet, tinggal jalankan program selesai pekerjaan. 

seperti biasanya yang dibutuhkan :
- python2.7
- Switch/Router ESW
- komputer controller


kita akan backup perangkat ESW1, ESW 2, ESW3, ESW 4.
sebelumnya hubungkan terlebih dahulu device yang akan di backup dengan komputer controller. lihat caranya 
Jika sudah terhubung dengan controllernya langsung saja kita buat script di komputer controller, simpan dengan nama backup1.py  

import getpass
import telnetlib

hosts = open('device_list','r')

for switch in hosts:
    # [ip, username, password]
    switch = switch.split()

    print "Telnetting %s" %switch[0]
    tn = telnetlib.Telnet(switch[0])

    tn.read_until("Username: ")
    tn.write(switch[1] + "\n")
    tn.read_until("Password: ")
    tn.write(switch[2] + "\n")

    # masuk mode global
    tn.write("config terminal\n")
    tn.write("do write\n")
    tn.write("end\n")
    tn.write("exit\n")
    print tn.read_all()

jalankan program backup1.py dan akan melakukan backup.


Share:

LAB.1.16 #SDN konfigurasi VLAN di Multiple Device Cisco

hei para network engineer, pasti gak lepas dari VLAN kan ? gimana jika kalian disuruh membuat  100 VLAN di 4 device sekaligus ? apakah ente juga akan tambahkan satu satu ? keburu pensiun :D, nih kali ini saya akan bahas gimana cara membuat VLAN di multiple device tentunya dengan menggunakan python.

yah seperti biasanya yang dibutuhkan :
- python2.7
- Switch/Router ESW
- komputer controller

topologinya masih sama dengan LAB sebelumnya, berikut topologinya:


sebelum kita konfigurasi  VLAN di multiple device, terlebih dahulu hubungkan semua device yang akan dikonfigurasi dengan komputer controller, sesuai dengan topologi di atas kita lakukan routing RIP supaya saling terhubung. Setelah terhubung beri username dan password di setiap device agar bisa di telnet.

konfigurasi di setiap device :

conf t
enable password miftah
username huda password miftah
line vty 0 4
transport input all
login local
username privilege 15 0 password miftah

#routing rip
ip routing
router rip
version 2
network 10.10.10.0
network 20.20.20.0
network 30.30.30.0
network 40.40.40.0
network 50.50.50.0

jika semua sudah terhubung maka kita buat script di komputer controller. tambahkan device_list untuk perankat yang akan dikonfigurasi :

nano device_list
-----> 
#format = (IP username password)
10.10.10.2 huda miftah
20.20.20.2 huda miftah
30.30.30.2 huda miftah
40.40.40.2 huda miftah
50.50.50.1 huda miftah

buat script vlanscript.py , berikut bisa copy dari saya :

import getpass
import telnetlib

hosts = open('device_list','r')

for switch in hosts:
    # [ip, username, password]
    switch = switch.split()

    print "Telnetting %s" %switch[0]
    tn = telnetlib.Telnet(switch[0])

    tn.read_until("Username: ")
    tn.write(switch[1] + "\n")
    tn.read_until("Password: ")
    tn.write(switch[2] + "\n")

    # masuk mode global
    tn.write("config terminal\n")
    for n in range (1,21):
tn.write("vlan " + str(n) + "\n")
tn.write("name Vlan_" + str(n) + "\n")

  
    tn.write("end\n")
    tn.write("exit\n")

    print tn.read_all()

kemudian jalankan scriptnya python2 vlanscript.py 

hasil : kita akan membuat vlan di setiap devicenya. 

Share:

LAB.1.15 #SDN konfigurasi di Multiple Device Cisco

Assalamu'alaikum pemirsa, balik lagi dengan jaringanetwork. kali ini saya akan berbagi tentang konfigurasi multiple device degan telnet python. jadi topologinya sebagai berikut :



yang dibutuhkan untuk LAB diatas adalah :
- python2.7
- Router ESW / switch 
- Komputer Controller 

sebelum kita konfigurasi multiple device / banyak perangkat, terlebih dahulu hubungkan semua device yang akan dikonfigurasi dengan komputer controller, sesuai dengan topologi di atas kita lakukan routing RIP supaya saling terhubung. Setelah terhubung beri username dan password di setiap device agar bisa di telnet.

konfigurasi di setiap device :

conf t
enable password miftah
username huda password miftah
line vty 0 4
transport input all
login local
username privilege 15 0 password miftah

#routing rip
ip routing
router rip
version 2
network 10.10.10.0
network 20.20.20.0
network 30.30.30.0
network 40.40.40.0
network 50.50.50.0

jika semua sudah terhubung maka kita buat script di komputer controller. tambahkan device_list untuk perankat yang akan dikonfigurasi :

nano device_list
-----> 
#format = (IP username password)
10.10.10.2 huda miftah
20.20.20.2 huda miftah
30.30.30.2 huda miftah
40.40.40.2 huda miftah
50.50.50.1 huda miftah

buat script test.py , berikut bisa copy dari saya :

import getpass
import telnetlib

hosts = open('device_list','r')

for switch in hosts:
    # [ip, username, password]
    switch = switch.split()

    print "Telnetting %s" %switch[0]
    tn = telnetlib.Telnet(switch[0])

    tn.read_until("Username: ")
    tn.write(switch[1] + "\n")
    tn.read_until("Password: ")
    tn.write(switch[2] + "\n")

    # masuk mode global
    tn.write("config terminal\n")

    tn.write("end\n")
    tn.write("exit\n")

    print tn.read_all()

kemudian jalankan scriptnya python2 test.py 


Share:

Senin, 23 Oktober 2017

LAB.1.14 #SDN membuat VLAN Switch menggunakan loops {python}

selamat pagi,siang,malam {optional} pembaca  yang budiman :D, kali ini kita akan membuat VLAN menggunakan loops jadi bisa menambahkan banyak vlan dengan script yang pendek.

seperti biasanya yang dibutuhkan :
- python2.7
- Switch/Router ESW
- komputer controller

langsung saja kita buat script di komputer controller untuk vlannya, simpan dengan nama vlan.py :

import getpass
import sys
import telnetlib

HOST = "10.10.10.2"
user = raw_input("Enter your telnet username: ")
password = getpass.getpass()

tn = telnetlib.Telnet(HOST)

tn.read_until("Username")
tn.write(user + "\n")
if password:
        tn.read_until ("Password:")
        tn.write(password + "\n")

tn.write("enable\n")
tn.write("miftah\n")
tn.write("conf terminal\n")
for n in range (2,10):
tn.write("vlan " + str(n) + "\n")
tn.write("name Vlan_no" + str(n) + "\n")

tn.write("end\n")
tn.write("exit\n")
print tn.read_all ()

dengan script diatas kita bisa membuat  vlan 2 - vlan 9.
jalankan file vlan.py
#python2 vlan.py

Share:

Minggu, 22 Oktober 2017

LAB.1.13 #SDN: Tipe data pada python

ketika ingin membuat script terkadang hadapkan dengan hal yang berhubungan dengan tipe data, Tipe data adalah suatu media atau memori pada komputer yang digunakan untuk menampung informasi. Python sendiri mempunyai tipe data yang cukup unik bila kita bandingkan dengan bahasa pemrograman yang lain.
Berikut adalah tipe data dari bahasa pemrograman Python :

Tipe Data
Contoh
Penjelasan
Boolean
True atau False
Menyatakan benar(True) yang bernilai 1, atau salah(False) yang bernilai 0
"Ayo belajar Python"
Menyatakan karakter/kalimat bisa berupa huruf angka, dll (diapit tanda " atau ')
25 atau 1209
Menyatakan bilangan bulat
3.14 atau 0.99
Menyatakan bilangan yang mempunyai koma
9a atau 1d3
Menyatakan bilangan dalam format heksa (bilangan berbasis 16)
1 + 5j
Menyatakan pasangan angka real dan imajiner
['xyz', 786, 2.23]
Data untaian yang menyimpan berbagai tipe data dan isinya bisa diubah-ubah
('xyz', 768, 2.23)
Data untaian yang menyimpan berbagai tipe data tapi isinya tidak bisa diubah
{'nama': 'adi','id':2}
Data untaian yang menyimpan berbagai tipe data berupa pasangan penunjuk dan nilai

sumber :  belajarpython.com
nah untuk melihat variable dan tipe data yang cocok kita bisa mengeceknya langsung di pyhton.


jalankan prpgram python kemudian ketikkan perintah type (yang akan dicek)
contoh
>>type ("huda")
maka outputnya adalah 'str' karena Menyatakan karakter/kalimat bisa berupa huruf angka, dll (diapit tanda " atau ')

sekian sedikit tentang bahasa pemograman python untuk lebih menunjang mengenai SDN (software defined network)

Share:

LAB.1.12 #SDN menghapus password masuk mode global (telnet)

bagaimana caranya menghapus password ketika mau masuk ke mode global, biasanyakan ketika ingin masuk mode global kita disuruh mengisi password, maka untuk mempercepat kita hilangkan.

masuk dulu ke routernya kemudian lihat user yang berjalan


jika sudah tambahkan priviliege 15 pada user huda


edit script pythonya hapus enable passwordnya


kemudian jalankan kembali script pythonnya dan kita tidak perlu masukkan password enable


silahkan di improvisasi sendiri yah..  :D 



Share:

Sabtu, 21 Oktober 2017

LAB.1.8 #SDN setting VLAN dengan Python

selamat datang bro, kali ini saya akan bahas konfigurasi VLAN dengan Python. apa itu VLAN ? kita tanya aja langsung sama om wiki
"Virtual LAN atau disingkat VLAN merupakan sekelompok perangkat pada satu LAN atau lebih yang dikonfigurasikan (menggunakan perangkat lunak pengelolaan) sehingga dapat berkomunikasi seperti halnya bila perangkat tersebut terhubung ke jalur yang sama, padahal sebenarnya perangkat tersebut berada pada sejumlah segmen LAN yang berbeda. Vlan dibuat dengan menggunakan jaringan pihak ke tiga. VLAN merupakan sebuah bagian kecil jaringan IP yang terpisah secara logik. VLAN memungkinkan beberapa jaringan IP dan jaringan-jaringan kecil (subnet) berada dalam jaringan switched switched yang sama. Agar computer bisa berkomunikasi pada VLAN yang sama, setiap computer harus memiliki sebuah alamat IP dan Subnet Mask yang sesuai dengan VLAN tersebut. Switch harus dikonfigurasi dengan VLAN dan setiap port dalam VLAN harus didaftarkan ke VLAN. Sebuah port switch yang telah dikonfigurasi dengan sebuah VLAN tunggal disebut sebagai access port."

okelah intinya dalam VLAN kita membagi jaringan menjadi lebih kecil dalam jaringan switch. yang dibutuhkan :
  - telnet
  - Switch / Router dengan modul ESW

berikut topology simplenya :



seperti sebelum"nya, kita pakai progam python untuk konfigurasi otomatisnya, (ya sebenernya gak otomatis juga karena kita buat dulu scriptnya), nih scripnya langsung aja buat scripnya di komputer controllernya (python3.py):

#vlan configuration by miftah
import getpass
import sys
import telnetlib
HOST = "10.10.10.2" #masukkan IP switch/router
user = raw_input("Enter your telnet username: ")
password = getpass.getpass()
tn = telnetlib.Telnet(HOST)
tn.read_until("Username")
tn.write(user + "\n")
if password:
        tn.read_until ("Password:")
        tn.write(password + "\n")
 
tn.write("enable\n")
tn.write("miftah\n") #masukan password
#masuk global mode
tn.write("conf terminal\n")
tn.write("vlan 1\n")
tn.write("name VLAN-1\n")
tn.write("vlan 2\n")
tn.write("name VLAN-2\n")
tn.write("show vlan brief\n")
 
tn.write("end\n") 
tn.write("exit\n")
print tn.read_all()
okey, jalanin scriptnya dan otomatis terbuat deh tuh VLAN :D
#pyhton2 python3.py









Share:

Jumat, 20 Oktober 2017

LAB.1.11 konfigurasi SSH di cisco router

hello word ! yeah kali ini saya akan bahas SSH,apa dan kenapa pakai SSH ? Secure Shell (SSH) adalah sebuah protokol jaringan kriptografi untuk komunikasi data yang aman, login antarmuka baris perintah, perintah eksekusi jarak jauh, dan layanan jaringan lainnya antara dua jaringan komputer. dengan SSH kita bisa remote device atau komputer secara aman karena SSH lebih aman daripada telnet dikarenakan data yang dikirim akan di enkripsi, berbeda dengan telnet yang berdasarkan plain text.
jaringanetwork.blogspot.com

terus gimana setting SSH di cisco berikut cara"nya ? yang harus di lakukan adalah :
1. membuat sertifikat key rsa
2. membuat username
3. menerapkan di line vty

cek dulu apakah sudah ada SSHnya atau belum,
#sh ip ssh

belum ada certificate RSA

cara membuat certificate key untuk SSH:
- tambahkan domain terlebih dahulu
#ip domain-name miftahulhuda.net 
#ssh version 2 
        #crypto key generate rsa
#ip ssh authentication-retries 2
#username huda password miftah
#line vty 0 4
#login local 
#transport input ssh

akses router lewat SSH, masukkan IP dan pilih SSH kemudian open


kemudian pilih accept


 dan masukkan username password yang telah dibuat


masuk dan teman" bisa lanjutkan sendiri. 😃




sekian dari saya semoga bermanfaat, 



Share:

LAB.1.9 NM-16ESW EtherSwitch Network Module ? VLAN on Router

hai guys,, kembali lagi dengan jaringanetwork, kalian punya perangkat cisco dan ingin buat VLAN tapi gak ada switch ? yang ada adalah router c3600? kalian bisa membuatnya module {NM-16ESW: One 16-port 10/100 EtherSwitch Network Module}   

apaan itu ? .... Modul Cisco EtherSwitch mencakup port Ethernet 10/100 yang diaktifkan dengan opsi untuk daya pra-standar Cisco melalui ethernet dan Gigabit Ethernet. Fitur seperti port autosensing, QoS dan dukungan VLAN dari standar 802.1p dan 802.1Q, dan protokol Spanning Tree 802.1D merupakan standar pada modul EtherSwitch. module ini tersedia pada seri Cisco 2800, 2900, 3700, 3800 dan 3900

so kenapa ?? karena modul tersebut bisa support VLAN maka kita bisa konfigurasi VLAN di Router Cisco kita . contoh menambahkan modul di GNS 3:

double klik router yang akan ditambahkan modul, pastikan dalam keadaan mati. 


kemudian pilih tab slot, tambahkan modul NM-16ESW


kemudian apply dan ok,  coba cek interfaces cisconya :


Share: